Indonesian
Saturday 18th of May 2024
Artikel
ارسال پرسش جدید

Bagaimana Imam Mahdi Kalahkan Musuh?

Bagaimana Imam Mahdi Kalahkan Musuh?
Ketika kita menelaah kriteria negara yang akan dibentuk oleh Imam Mahdi as, mungkin kita bertanya-tanya bagaimana mungkin negara universal ini bisa terwujud sedangkan musuh memiliki persenjataan sangat canggih termasuk kekuatan senjata nuklir?Usaha untuk mengalahkan kekuatan seperti ini sungguh tidak mudah. Lalu apa rahasia dan bagaimana cara Imam Mahdi as bisa mengalahkan seluruh kekuatan super power dunia ini?Pada kesempatan kali ini, kita ...

Perayaan Maulid Nabi dan Kontroversi Ma'na Bid’ah

Perayaan Maulid Nabi dan Kontroversi Ma'na Bid’ah
    Imam Suyuti menjawab peryataan orang yang mengatakan: "Saya tidak tahu bahwa maulid ada asalnya di Kitab dan Sunah" dengan jawaban: "Tidak mengetahui dalil bukan berarti dalil itu tidak ada", peryataannya Imam Suyutiy ini didasarkan karena beliau sendiri dan Ibnu Hajar al-Asqolaniy telah mampu mengeluarkan dalil-dalil maulid dari as-Sunah. (Syekh Ali Jum'ah. Al-Bayanul Qowim, hal.28) Peryataan bahwa perayaan maulid Nabi adalah ...

Apa Penyebab Kematian Rasulullah Saw?

Apa Penyebab Kematian Rasulullah Saw?
Banyak dalil yang termaktub dalam kitab-kitab hadis dan sejarah, baik Syiah atau pun Sunni yang menegaskan ihwal kesyahidan Nabi Saw akibat diracun. Namun poin berikut ini juga harus diperhatikan bahwa apabila kesyahidan kita definisikan yang bermakna terbunuh di jalan Allah dan rasul sebagaimana yang bermdijelaskan dalam al-Qur’an, maka akan menjadi jelas bahwa kedudukan dan derajat pribadi Rasulullah Saw yang terbunuh di jalan ketaatan ...

ALI AKBAR (Pemuda Brilian Yang Gagah Perkasa)

ALI AKBAR (Pemuda Brilian Yang Gagah Perkasa)
Di antara para pemuda keturunan Rasulullah SAW yang brilian adalah Ali bin Husain yang biasa disebut Ali Akbar, putra Imam Husain yang kedua. Pada peristiwa tragedi Karbala, Ali Akbar masih sangat muda. Wajahnya bercahaya. Caranya berbicara amat mempesona. Perilakunya luhur persis seperti ayah dan kakeknya.Pada Hari Asyura, Ali Akbar baru berusia delapan belas tahun. Ibunya seorang wanita terhormat bernama Laila. Laila adalah wanita keturunan ...

Al-Quran dalam Kehidupan Imam Husein as

Al-Quran dalam Kehidupan Imam Husein as
Apakah Anda mengenal manusia-manusia langit? Adalah yang hati mereka dipenuhi keyakinan, perilaku mereka lembut dan dada mereka penuh dengan kecintaan kepada Allah. Dengan tangan-tangan mereka masalah masyarakat terselesaikan dan langkah-langkah mereka untuk beramal semata-mata demi keridhoan Allah Swt. Sedemikian terkesima dan terpesona mereka kepada Allah Swt sehingga malam-malam mereka lalui dengan shalat dan beristighatsah serta meratap ...

Wahabi Tidak Bisa Memungkiri Keutamaan Imam Ali as

Wahabi Tidak Bisa Memungkiri Keutamaan Imam Ali as
Kelompok Wahabiah yang mengangkat Ibn Taimiah dan selanjutnya Muhammad bin Abdulwahab sebagai leader mereka meyakini seluruh golongan Islam sebagai kelompok kafir, murtad, dan keluar dari koridor Islam. Mereka menganggap bahwa hanya diri merekalah yang muslim. Dengan demikian, mereka menyatakan setiap penentang wajib dibunuh dan memberangus setiap bentuk penentangan.Kelompok radikal takfiri ini mengkritik setiap keyakinan yang diemban oleh Syiah ...

Imam Baqir, Pemuka Cendikia

Imam Baqir, Pemuka Cendikia
Tanggal satu Rajab diperingati sebagai hari kelahiran seorang manusia agung putra Imam Ali Zainal Abidin dan Sayidah Fatimah binti Imam Hassan. Muhammad namanya. Beliau dikenal dengan sebutan Baqir atau Baqirul Ulum, yang berarti pembuka lautan pengetahuan, dan penjelas rahasia ilmu. <!-- Item fulltext -->     Agama Islam sangat menekankan berbuat baik kepada orang lain, dan menjadikannya sebagai nilai-nilai moral yang tinggi. ...

Harakah Jawhariyah Dalam Perbincangan

Harakah Jawhariyah Dalam Perbincangan
1. Pengantar Untuk mengenal lebih jauh tentang teori transformasi substansi (harakah jawhariyah) ada dua  ilustrasi yang mungkin dapat mendekatkan dan melihat signifikansinya :   a. Sebagian besar manusia, bahkan mungkin seluruh manusia mengira bahwa matahari yang selalu menyinari bumi mereka adalah matahari yang sama dengan matahari ribuan tahun silam. Padahal matahari selalu berubah dan berganti. Yang mengecoh kita adalah kemiripannya. ...

Bersama Kafilah Ramadhan

Bersama Kafilah Ramadhan
Manusia di samping dimensi jasmani juga memiliki dimensi ruhani. Masing-masing dari dimensi itu membutuhkan program-program khusus untuk mencapai kesempurnaan prima. Salah satu program untuk memperkuat dan menumbuhkan dimensi spiritual adalah takwa. Takwa merupakan sebuah kondisi di mana manusia meninggalkan perbuatan dosa dan memilih untuk mematuhi perintah-perintah Tuhan serta menghambakan diri kepada-Nya. Oleh karena itu, jika manusia ingin ...

Peringatan Asyura, 10 Muharram

Peringatan Asyura, 10 Muharram
Empat belas abad yang silam menjadi saksi sejarah, sebuah tragedi kemanusiaan yang tidak saja menyedihkan tapi sekaligus memilukan. betapa tidak.Cucu Rasulullah Imam Husein yang menjadi belaian kasih sayang Nabi SAW dibantai secara tragis di Padang Karbala.Leher imam Husein yang sering dicium oleh kakeknya, harus dipenggal oleh pasukan bengis yang dipimpin oleh Umar bin Saad, yang kemudian dipersembahkan kepada penguasa yang zalim, Yazid bin ...

Kesantunan Nabi Saw dalam Kalam Ayatullah Muthahari

Kesantunan Nabi Saw dalam Kalam Ayatullah Muthahari
Nabi Besar Muhammad Saw adalah pribadi yang santun dan berakhlak mulia. Namun kesantunan dan keramahan beliau hanya berlaku dalam masalah pribadi bukan dalam masalah ushul dan syariat. Misalnya ketika Nabi dihina dan dilecehkan sebagai pribadi, maka beliau membalasnya dengan penuh akhlak dan kesantunan, tidak membalasnya dengan penghinaan yang serupa.Tidak ada keraguan sedikitpun dalam diri setiap muslim bahwa Nabi Muhammad Saw memiliki akhlak ...

Mengenal Allah swt

Mengenal Allah swt
Allah swt adalah pencipta alam semesta, sehingga terjelma keagungan, ilmu dan kekuatan-Nya pada segenap makhluk-Nya; manusia, hewan, tumbuhan, tatasurya, segenap alam nan adiluhung (A’lam al-Ulya) juga yang lain. Jika merenungkan segenap ciptaan Tuhan, maka kita akan memahami keagungan Zat Yang Mahasuci serta keluasan ilmu dan kekuatan-Nya. Ketika pengetahuan manusia semakin maju, maka terbukalah pintu baru dari ilmu dan hikmah-Nya. Sehingga ...

Konsep Kafir dalam Alquran : Antara Keimanan dan Etika (1)

Konsep Kafir dalam Alquran : Antara Keimanan dan Etika (1)
Kafirr Dalam komunikasi kita sehari-hariIstilah kafir (kufr) begitu akrab dipakai degan pelbagai ragam makna. Amerika, oleh sebagian kelompok Muslim di Indonesia diklaim sebagai negara kafir, dengan alasan di samping mereka dipimpinn oleh orang-orang non Muslim, juga visi politiknya (diaggap) selalu merugikan umat Islam. Kasus peyerangan ke Afghanistan, klaim teroris kepada kelompok Islam militan, adalah beberapa contoh untuk mengukuhkan klaim ...

Sikap Ali bin Abi Thalib terhadap Khalifah dan Kekhalifahan yang ada

Sikap Ali bin Abi Thalib terhadap Khalifah dan Kekhalifahan yang ada
Imam Ali bin Abi Thalib as sendiri mendukung para khalifah waktu itu, tapi kenapa kalian (orang-orang syi’ah) menolak kekhalifah mereka?Sikap Amirul Mukminin Ali bin Abi Thalib as terhadap para khalifah dapat ditinjau dari dua sudut:    Pengakuan secara resmi terhadap kekhalifahan mereka.    Kerjasama dengan pemerintahan mereka dalam menyelasaikan masalah keagamaan dan kendala politik.Dua sudut tinjau ini ...

Sepercik Cahaya Hidayah Imam Hasan Askari

Sepercik Cahaya Hidayah Imam Hasan Askari
Para Imam maksum dan Ahlul Bait Nabi adalahmanifestasi sempurna nilai-nilai tinggi kemanusiaan.Sirah mereka yang penuh dengan ibadah terindah danideologi paling kuat serta pengambilan keputusanpaling bijaksana di bidang politik dan sosial,merupakan gambaran sempurna dari sosok Ilahi. Manusia sempurna ini di bidang ibadah, jihad danketika menerima tanggung jawab sosial dan politik takpernah goyah dan memilih menempuh jalan ...

Dimensi Akhlak dan Tarbiyah Kebangkitan Husaini

Dimensi Akhlak dan Tarbiyah Kebangkitan Husaini
Tidak diragukan lagi, tragedi Karbala merupakan sebuah tragedi berdarah yang melukai kalbu dan menggetarkan hati setiap mukmin dan setiap manusia bebas. Tragedi Karbala bukan hanya merupakan sebuah fenomena yang berkaitan dengan masa lalu, melainkan sebuah peristiwa dan sebuah kenangan pahit yang senantiasa tercatat dalam sejarah dan tak akan pernah usang dengan berlalunya masa, sebagaimana diisyarahkan oleh Zainab al-Kubra dalam khutbahnya pada ...

Peringatan Asyuro'

Peringatan Asyuro'
Allah swt. Berfirman, “ Dan barangsiapa mengagungkan syiar-syiar Allah, maka sesungguhnya itu termasuk ketaqwaan yang ada dalam hati “ Melalui tulisan ini kami ingin memberikan sumbangsih pemikiran dalam rangka menyebarkan pengagungan peringatan Imam al Husain as. di tengah para pengikut dan pecinta Ahlul bait as di Indonesia. Pada dasarnya, peringatan hari Asyura jatuh pada tanggal sepuluh Muharram, namun sesuai dengan kebiasaan para ...

Ritus Arbain, Long March Cinta

Ritus Arbain, Long March Cinta
kalbu-kalbu berbaur haru merintih syahdu memburu rindu menangis pilu mengais debu Al-Husain. Orang-orang yang level keimanannya rendah seperti kita tak layak mengandalkan amal dan ibadah. Andalan tunggal kita adalah harapan dicatat sebagai pecinta orang-orang yang pasti baik karena suci. Harapan adalah yang terakhir mati dalam diri kita. Anda boleh kehilangan harta, keluarga, sahabat dan lainnya, tapi jangan pernah kehilangan harapan. Kita ...

Siapa Husain bin Abi Thalib?

Siapa Husain bin Abi Thalib?
Sungguh, tidak ada tempat di kalangan kaum muslim, bagi mereka yang tidak mengenal Imam Husein As. Putra Fatimah binti Muhammad bin Abdillah Saw. Yang oleh Nabi pamungkas ini di sebut sebagai putranya sendiri. Lekatnya hubungan batin antara kedua manusia suci ini, hingga sejarah mencatatnya dengan tinta emas. Para sahabat yang lurus menghormati al-Husein tidak kurang dari Nabi. Nabi saw di banyak tempat sering kali mewasiatkan kepada para ...

দাহউল আরদের ফজিলত ও আমল

দাহউল আরদের ফজিলত ও আমল
২৫শে জিলক্বদ হচ্ছে দাহউল আরদ্ব দিবস, তথা পৃথিবী বিস্তৃতি লাভের দিন। এদিনে পৃথিবীর পানি ও অসমতল ভূমি এমনভাবে শুষ্ক ও সমতল হয়েছিল যাতে এটা বসবাসের উপযোগী হয়।দাহউল আরদ্বের ...