Indonesian
Friday 19th of April 2024
Ahlul Bait
ارسال پرسش جدید

DIALOG ANTARA MUSLIM DAN KRISTIAN [8]

DIALOG ANTARA MUSLIM DAN KRISTIAN [8]
Keadilan Ilahi Wilson : Saya tahu bahwa al-Qur'an sangat jelas berkisah ihwal sifat-sifat tertentu Tuhan seperti, Mahapengasih, Mahabijaksana, Mahapemurah, Baqa, Pencipta semesta, Esa tanpa sekutu, mitra atau anak. Tapi saya ingin tahu apakah "Adil" merupakan salah satu sifat Tuhan. Sebab saya diberitahu oleh beberapa orang Muslim bahwa ia merupakan salah satu sifat Tuhan, dan beberapa Muslim lainnya berkata tidak. Chirri : Tiada agama ...

DIALOG ANTARA MUSLIM DAN KRISTIAN [3]

DIALOG ANTARA MUSLIM DAN KRISTIAN [3]
Mengapa Islam Sedemikian Mendunia Wilson: Salah satu masalah penting dalam setiap pembahasan adalah mendefinisikan subyek sebuah pembahasan. Lantaran kita ingin membahas Islam, saya ingin mendengarkan sebuah definisi ihwal Islam, karena kalimat ini bersumber dari bahasa Arab. Saya telah mendengar lebih dari satu definisi tentang kalimat ini; saya ingin mendengarkan definisi Anda ihwal Islam. "Muslim" merupakan kalimat yang lain yang harus ...

Musim Semi Wahabisme

Musim Semi Wahabisme
Wahabisme, sebuah faham garis keras yang berkembang di Arab Saudi, kini mengancam negeri yang dikenal memiliki wajah Islam moderat.   Ratusan orang menyerang sebuah desa kecil yang dihuni pemeluk Syiah. Membakar rumah, menganiaya, membunuh satu orang dan melukai puluhan lainnya. Tak hanya itu, para penyerang kemudian mengusir warga desa itu karena dianggap murtad. Tidak, ini bukan kejadian di Peshawar, Pakistan atau Kandahar, Afghanistan. ...

Ayatullah Behjat Berbicara Tentang masa Depan

Ayatullah Behjat Berbicara Tentang masa Depan
Ayatullah Muhammad Taqi Behjat ra tak berbeda dengan para ulama besar yang lain telah menjadi pelita cemerlang bagi jalan kehidupan seluruh masyarakat luas. Untuk itu, pernyataan dan sikap-sikapnya bisa menjadi petunjuk jalan kita.Salah satu model pertanyaan yang pernah diajukan kepada Ayatullah Behjat adalah pertanyaan berkaitan dengan isu akhir zaman. Mari kita simak bersama:Tanya: Jika iman memiliki 10 derajat, maka Salman Farisi memiliki ...